Vaksin booster

Winson Jum'at, 14 Oktober 2022 - 09:21:57

Anak saya kuliah di jogya baru berumur 18 tahun pada tgl 19 september kemaren.Mau vaksin booster tp tidak tersedia sedangkan tgl 22 oktober ini anak saya mau perjalanan keluar kota jogya. Katanya yg boleh perjalanan pakai pesawat harus sdh booster..apakah boleh dosis 2 dan pakai tes antigen ?thanks


Operator14 Oktober 2022 - 10:35:47

Yth. Bp/Ibu Winson Ketentuan perjalanan domestik saat ini diharuskan sudah boster, tidak lagi diperkanankan dosis 2 dengan PCR/antigen. Terkait jadwal/lokasi vaksin, kami persilahkan untuk melakukan update informasi di Instagram: infovaksindiy, dinas_kesehatan_diy, seputar vaksin, klinik mediska atau yang lainnya. Kami persilahkan juga mengecek ke beberapa Puskesmas yang terjadwal tanggal 14 Oktober: Puskesmas Kasihan 1. Tanggal 15 Oktober 22 : Puskesmas Gondomanan, Puskesmas Danurejan 2, Puskesmas Wirobrajan, Puskesmas Gondokusuman 2, Puskesmas Pakualaman, Puskesmas Mergangsan, Puskesmas Mantrijeron. Demikian, terima kasih.

Kontak Kami

JL. Gondosuli No.6 Yogyakarta Kota Yogyakarta DIY 55231 Indonesia
dinkes@jogjaprov.go.id
+62274563153
(0274)512368

Kunjungan

  • Hari Ini

  • 446
  • Bulan Ini

  • 1.728.429
  • Total Kunjungan

  • 21.716.658